DANA CEPAT

DC

Pinjaman Dana Cepat

Pinjaman Dana Cepat (DC) adalah Pinjaman yang dapat diberikan untuk kebutuhan mendesak, dengan ketentuan:

Jasa pinjaman sebesar 1,07% per bulan dengan perhitungan anuitas

Jangka Waktu Pengembalian maksimal 10 (sepuluh) bulan, atau tidak melebihi sisa masa kerja

Membayar angsuran pinjaman (Pokok dan Jasa) melalui Potong Gaji.

Pinjaman tidak bisa diperpanjang

Untuk pinjaman yang dapat diangsur Jasa pinjamannya saja dari potong gaji maksimal selama 3 bulan

Jika tidak sesuai dengan kesepakatan maka akan direstrukturisasi ke pinjaman multiguna

error: Content is protected !!